Menghilangkan Logo Genuine Windows


Genuine Microsoft Logo
Apabila anda masih memakai windows XP yang tidak legal dan terkoneksi ke internet dan tidak mematikan (turn off) automatic update nya ..maka terkadang akan langsung ada logo Genuine di kanan bawah.

Cara menghapusnya ada beberapa langkah :
1. masuk ke task manager >> process >> matikan wgatray.exe, lalu restart komputer anda dan masuk kedalam safe mode. Biasanya kebanyakan komputer dengan tombol F8 (sesuaikan dengan jenis komputer anda)
2. setelah masuk ke safe mode lalu anda masuk ke registry >> masuk ke run ketik regedit >> lalu masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\MICROSOFT\WINDOWS NT\CURRENTVERSION\WINLOGON\NOTIFY lalu hapus folder wgalogon. Lalu restart komputer anda.
DON'T FORGET TO COMMENT AND FOLLOW. THANK YOU FOR VISIT.. ^_^

Posting Komentar

3 Komentar

  1. bukan'y kalo windows yg original yg da logo genuie nya..
    qo windows bajakan da logo genuie nya, g ngrti..

    BalasHapus
  2. terima kasih gan . ini yang ane tunggu" ..
    di xp ane ada error genuine .

    visit : http://ex-stoob.blogspot.com/

    BalasHapus
  3. @anonim : ini trik untuk windows xp.. kalo windows xp anda bajakan, sedangkan automatic update windows anda tdk dimatikan dan komputer terkoneksi lgsg k intrnet,mcrsoft mendeteksi bahwa windows anda tdk genuine.logo windows genuine muncul di kanan bawah. gambar >> http://i820.photobucket.com/albums/zz124/adenp/windows_not_genuine.jpg

    @ariiv : sama2 gan..blog ente dah ane follow... thx dh mampir.. :) salam blogger

    BalasHapus